Changing Your Perspective in Art Jog

Untuk kali kesepuluh Art Jog kembali digelar di Kota Yogyakarta. Karya-karya seni yang pernah dipamerkan di Art Jog selalu berhasil mengabarkan perkembangan seni di Indonesia, bahkan dunia. Setiap tahun para partisipan yang terlibat terus berkreasi dan menyuguhkan sebuah tema yang berbeda dengan sebelumnya. Sentilan terhadap isu sosial, politik, budaya ikut ditonjolkan dalam karya mereka. Partisipan…

Postcards from Gembira Loka Zoo

Miris memang jika memikirkan di mana manusia perkotaan bisa melihat satwa berkeliaran bebas di lingkungan sekitar mereka. Bangunan bertingkat dan kompleks perumahan modern yang marak semakin mempersempit lahan hijau di tengah kota, memaksa satwa liar di sana migrasi entah ke mana. Hanya sebatas burung gereja yang beterbangan tiap pagi hari dan hewan peliharaan milik tetangga saja…

Strategisnya POP! Hotel Timoho Yogyakarta

Ada banyak alasan bagi setiap orang untuk memilih akomodasi yang akan diinapi ketika singgah di suatu tempat. Saya sering mencari letak yang strategis supaya tidak perlu berjalan jauh menuju obyek wisata yang akan dikunjungi. Seperti perjalanan saya minggu lalu, mendadak saja terlintas di pikiran ingin melihat lebih dekat aktivitas para satwa di kebun binatang. Kota…

De Witte Paal

Adalah sebuah tugu dengan tanduk unicorn bercat warna emas tertancap di ujungnya. Salah satu land mark Daerah Istimewa Yogyakarta yang menjadi kebanggaan warga dan disanjung oleh wisatawan yang tengah berlibur di sana. Ibarat jangan ngaku sudah ke Yogyakarta kalau belum foto di depan De Witte Paal. Banyak orang mengenalnya dengan nama Tugu Pal Putih atau…

Postcards From LAWAS 613 Cafe

Hotel Adhisthana yang terletak di Jalan Prawirotaman II memberikan keuntungan bagi tamu yang menginginkan ketenangan dalam beristirahat. Gang tersebut tidak seramai gang sebelahnya. Kelemahannya adalah tak banyak pilihan tempat kuliner di jalan tersebut dibandingkan dengan Jalan Prawirotaman I. 

Postcards from Sekaten Yogya

Letak berdekatan, pemimpin keratonnya masih satu garis keturunan (baca: kakak – beradik), namun perayaan Sekaten yang diselenggarakan di Kota Yogyakarta memiliki tradisi yang sedikit berbeda dengan perayaan Sekaten di Kota Surakarta. Masa sih? Apa sajakah itu? Untuk mengenal lebih lanjut tentang tradisi Sekaten di Yogyakarta bisa mlipir ke >> Perayaan Sekaten di Yogyakarta Tak perlu…